Profile

1998
PT TTI telah berdiri secara resmi dan telah disahkan oleh notaris.
Bisnis utama dan fabrikasi pertama kali di bidang konstruksi bangunan.

2004
PT TTI merubah bisnis utamanya ke bidang konstruksi menengah dan fabrikasi.

2004
PT TTI berhasil memenangkan tender dan sebagai vendor regular di PT TMMIN (Toyota) untuk supply module/steel crate part body export ke Malaysia, Philipine & Vietnam.

2006
PT TTI berhasil mengembangkan model steel crate door & carpet dan lokalisasi pertama kali di PT NMI (Nissan) untuk export ke Malaysia & South Africa dan menjadi vendor regular.

2007
PT TTI berhasil mengembangkan model steel crate kaca mobil dan lokalisasi pertama kali di PT Asahimas untuk export ke Jepang dan menjadi vendor regular.

2008
PT TTI berhasil mengembangkan model steel crate shock parts dan lokalisasi pertama kali di PT Showa untuk export ke Malaysia & Philipine dan menjadi vendor regular.

2009
PT TTI berhasil memenangkan tender dan sebagai vendor regular di PT AJC/ Armada Jhonson Control untuk supply steel crate Seat export ke Malaysia.

2010
PT TTI berhasil mengembangkan model dan lokalisasi steel crate engine & cylinder PT HPM (Honda) untuk export ke India dan menjadi vendor regular.

2011
PT TTI berhasil mengembangkan model-model trolley, pallet dan conveyor untuk kebutuhan produksi model baru dan ekspansi pabrik baru industri otomotif (General Motors Indonesia, Hino Indonesia, IGP, GKD, IPPI, Mahsing, Kyoraku, Astra Otopart).

2012
PT TTI berhasil masuk dan sebagai pemenang tender untuk pembangunan Gedung Auditorium dan Perpustakaan Universitas PGRI Yogyakarta.

2013
PT TTI berhasil mengembangkan konsep fabrikasi konstruksi parkir mobil dan konstruksi mezzanine dalam sebuah pabrik dengan sistem knock down & modular precast.

2014
PT TTI saat ini sedang menerapkan dan memproduksi part konstruksi parkir mobil untuk diaplikasikan di propinsi Lampung dan Yogyakarta.

2015
PT TTI bekerjasama dengan PT KAI untuk pembangunan Gedung Parkir Motor Bertingkat Knockdown di Stasiun TUGU, Yogyakarta.

2016
PT TTI bekerjasama dengan PT TRANS untuk pembangunan Gedung Parkir Motor Bertingkat Knockdown di Pusat Perbelanjaan TRANSMART Cempaka Putih, Jakarta Pusat.

2017
PT TTI berhasil sebagai pemenang tender untuk pekerjaan penggantian Lift Penumpang di Gedung Graha Pos Indonesia Bandung.

2018
PT TTI berhasil masuk dan sebagai pemenang tender untuk pembangunan Gedung Parkir Mobil Bertingkat Knockdown di Masjid Al A’dzom Tangerang.

2018
PT TTI berhasil sebagai pemenang tender untuk pekerjaan Rangka baja Atap Terminal pada Proyek PP-KSO Proyek Pembangunan Insfratuktur Bandara Baru di Kulonprogo.

2019
PT TTI berhasil sebagai pemenang tender untuk pembangunan Gedung Parkir Mobil Bertingkat Knockdown di Cimone Tangerang.

2019
PT TTI berhasil sebagai pemenang tender untuk pekerjaan Blasting dan Painting struktur baja pada proyek PP-KSO Proyek Pembangunan Infrastruktur Bandara Baru di Kulonprogo.

2019
PT TTI berhasil sebagai pemenang tender untuk pembangunan Gedung Tower B MABES TNI CILANGKAP.

2019
PT TTI berhasil sebagai pemenang tender untuk pembangunan Gedung Kuliah IAIN BENGKULU.

2019
PT TTI berhasil sebagai pemenang tender untuk pembangunan Gedung Kuliah Fakultas Tarbiyah dan Gedung Kuliah Fakultas Syariah IAIN PALU.

2020
PT TTI berhasil sebagai pemenang tender untuk pembangunan Gedung LABORATORIUM OLIMPIADE SAINS TERPADU MAN 2 Kota Malang.

2020
PT TTI berhasil sebagai pemenang tender untuk pembangunan Gedung SARPRAS PENDUKUNG KOGABWILHAN II Kota Balikpapan, Kalimantan Timur.

2020
PT TTI berhasil sebagai pemenang tender untuk pekerjaan Perbaikan AULA, BARAK, SPORT HALL, DAN AUDITORIUM PMPP TNI Sentul, Bogor.

2021
PT TTI berhasil sebagai pemenang tender untuk pekerjaan Pembangunan KOLAM RENANG KODIM 0730 GUNUNG KIDUL, Gunung Kidul, Yogyakarta.

2021
PT TTI berhasil sebagai pemenang tender untuk pekerjaan Pembangunan Parkir Bertingkat dan Gedung Latihan Menembak SARPRASLAT KOOPSSUS TNI.

2021
PT TTI berhasil sebagai pemenang tender untuk pekerjaan Pembangunan GEDUNG LABORATORIUM TERPADU, UIN DATOKARAMA Palu, Sulawesi Tengah.

2022
PT TTI berhasil sebagai pemenang tender untuk pekerjaan Pembangunan Sekolah, Asrama, Pesantren Boarding Ar-Rahmah, Cimone, Tangerang.